CRISC [Certified in Risk Information Systems Control] Review 2016 (7-11 Nov 2016)

LATAR BELAKANG

CRISC
CRISC

Certified in Risk and Information System Control (CRISC) adalah sertifikasi ISACA sejak 2010, terakreditasi ISO 17024, dan merupakan standar global untuk profesional di bidang teknologi informasi yang berpengalaman mengelola risiko-risiko TI. Bersertifikat CRISC menunjukan knowledge dan expertise untuk membantu organisasi/perusahaan memahami risiko bisnis, juga technical knowledge dalam mengimplementasikan kontrol sistem informasi yang tepat. Sertifikasi ini telah didapatkan lebih dari 18.000 profesional di dunia dan menduduki peringkat pertama dalam Top Six GRC Certification List (CIO Magazine, 2015) serta mendapatkan Gold Winner untuk Best Professional Certification Program (SC Magazine Awards, 2013).

CRISC Survey
CRISC Survey

OBJEKTIF

  • Peserta memahami 4 domain body of knowledge sertifikasi CRISC.
  • Peserta mengetahui sharing pengalaman exam, tips dan trik lulus exam dari fasilitator.
  • Peserta mendapatkan pengalaman praktis dalam melaksanakan ujian CRISC melalui latihan soal setiap domain.
  • Peserta mengetahui kondisi kesiapan mengikuti ujian CRISC melalui pelaksanaan simulasi exam (150 soal) yang disertai dengan pembahasan solusi.
  • Peserta mampu menyusun rencana persiapan ujian CRISC berdasarkan situasi dan kondisi masing-masing.

TARGET PESERTA

Chief Executive Officer/ Chief Financial Officer, Chief Audit Executives, Audit Partner/ Heads, Chief Information Officer/ Chief Information Security Officer, Chief Compliance/ Risk Officer, Security Manager/ Directors/ Consultant, IT Directors/ Manager/ Consultant, Audit Directors/ Manager/ Consultant.

INVESTASI

Rp. 5.450.000,- (Include PPN) diluar biaya akomodasi penginapan

AGENDA

Senin, 7 November 2016

  • Sesi 1-3: Risk Identification
  • Sesi 4: Latihan Soal Domain 1 dan Pembahasan

Selasa, 8 November 2016

  • Sesi 5-7: IT Risk Assessment
  • Sesi 8: Latihan Soal Domain 2 dan Pembahasan

Rabu, 9 November 2016

  • Sesi 9-11: Risk Response and Mitigation
  • Sesi 12: Latihan Soal Domain 3 dan Pembahasan

Kamis, 10 November 2016

  • Sesi 13-15: Risk and Control Monitoring and Reporting
  • Sesi 16: Latihan Soal Domain 4 dan Pembahasan

Jumat, 11 November 2016

  • Sesi 17-18: Try Out Exam CRISC
  • Sesi 19-20: Pembahasan Tryout dan Penyusunan Rencana Persiapan Ujian

UNDUHAN (Pelatihan Bulan Oktober-Desember 2016)

Share your thoughts