Strategi Big Data Analytics: Menuju Transformasi Bisnis Berdasarkan Data yang Berkualitas (8-9 Okt 2015)

LATAR BELAKANG

BIG DATA
BIG DATA

Banyak organisasi mulai memahami bahwa Big Data Analytic lebih pada transformasi bisnis dibandingkan Transformasi TI. Big Data Analytic memungkinkan perusahaan untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan yang sebelumnya tak terjawab, untuk menghasilkan keputusan yang lebih baik dan lebih tajam, memperoleh insight baru yang mampu menghasilkan diferensiasi bisnis serta efisiensi operasional bisnis yang lebih baik.

OBJEKTIF

  • Mampu mengidentifikasi tingkat maturity Big Data Analytic organisasi.
  • Penyusunan struktur organisasi, pembagian peran & tanggung jawab terkait.
  • Mampu melakukan valuasi bisnis terhadap portofolio use case proyek Big Data Analytic.
  • Mampu menyusun arsitektur konseptual teknologi Big Data Analytic.
  • Mampu menyusun roadmap implementasi program Big Data Analytic.

TARGET PESERTA

Analytic Division Head, Marketing Executive, Data Scientist, Business Analyst, Data Analyst, IT Staff, Data Visualization Specialist, Data Engineer

INVESTASI

Rp. 3.950.000,-

AGENDA
Kamis, 8 Oktober 2015

  • Sesi 1: Tingkat Kematangan Kapabilitas Big Data Analytics
  • Sesi 2: Kontribusi Big Data Analytics Terhadap Organisasi/ Perusahaan
  • Sesi 3: Penyusunan Strategi Big Data Analytics dengan Pemahaman Value Creation
  • Sesi 4: Identifikasi Use Cases Big Data Analytics

Jumat, 9 Oktober 2015

  • Sesi 5: Arsitektur Solusi Big Data Analytics
  • Sesi 6: Penyusunan Roadmap Implementasi Big Data Analytics

UNDUHAN (Pelatihan Bulan Oktober 2015)

Share your thoughts